Trik sederhana ini sangat bermanfaat bagi Anda yang ingin surfing internet di kantor atau disekolahan akan tetapi software browser internet seperti IE, Firefox, Opera, dsb diblok atau di disable sehingga tidak bisa digunakan. Terkadang Anda tidak diperkenankan/dilarang untuk menginstall software lainnya (software browser) ke dalam komputer yang sedang Anda gunakan. Jadi gimana donk caranya agar anda tetap dapat surfing di internet
Sebenarnya Anda masih bisa surfing ke internet (hanya) dengan menggunakan aplikasi lainnya seperti notepad, wordpad atau mspaint yang merupakan software bawaan (default) dari Windows . Gak percaya?
Berikut caranya :
1. Jalankan software notepad.
2. Buka menu Help -> Help Topics
3. Pada Windows Help, klik kanan pada toolbar -> Jump to url.
4. Setelah muncul window baru, ketikan alamat website yang ingin Anda kunjungi pada kolom Jump to this URL secara lengkap, misal http://www.kiraraknowledge.blogspot.com bukan hanya www.kiraraknowledge.com .
5. Klik tombol OK, tunggu sebentar dan selamat bergembira surfing internet dengan notepad.
Mobile Phone
13 Juni 2009
Trik Surfing di Internet Tanpa Software Browser Internet
Posted By
RaolinKomputer
Labels:
Tips dan Trick
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
wah boleh juga solusinya keren tuh
tetep eksis yah sharenya
wah boleh juga solusinya keren tuh
tetep eksis yah sharenya
kunjungan malam untuk lihat lihat temen lama
wah...
thx ni infonya,
http://banking.blog.gunadarma.ac.id